Too happy to write everything

[REVIEW] wardah BB cream (natural)

2016/01/22
halo semuanya~ 

tahun lalu, aku diberikan wardah BB cream sebagai hadiah ulang tahun ku~
aku senang sekali, karena sebelumnya, aku pernah menggunakan wardah bb cream sebagai alas bedak ku~
dan sekarang aku diberikan lagi sebagai hadiah ulang tahun ku!! <3

wardah BB cream ini mempunyai tekstur yang lembut dan tidak membuat wajahku menjadi berminyak~ 
dulu aku pernah memakai produk M. ketika di aplikasikan ke wajah, wajahku menjadi sangat berminyak... 



tersedia 3 warna 
light,natural, dan begie
aku memilih warna natural, agar tidak terlihat belang 
antara leher dan wajah LOL


terdapat masa kadarluasanya juga di luar kemasan


aku rasa 30ml itu sudah cukup banyak~
karena aku jarang sekali menggunakan BB cream~ 



ada 10 manfaat dari BB cream wardah ini~

1. triple lightening system untuk kulit yang lebih cerah dan bercahaya
2. wajah tampak lebih cerah seketika
3. membantu menutup ketidaksempurnaan dan warna kulit tidak merata
4. long lasting
5. dengan extra moisturizer aloe vera untuk kulit lebih lembab
6. perlingdungan terhadap sinar UV
7. antioksidan sebagai proteksi terhadap radikal bebas
8. oil free formula
9. kulit terlihat lebih halus
10. bebas parfum




 ketika diaplikasikan ke kulit: 




teksturnya sangat soft dan sangat matte  
ketika diaplikasikan ke kulit

kalian bisa lihat tekstur bb cream nya ketika menyatu ke kulit?

aku menyukai produk ini, karena tidak menyebabkan efek samping pada kulitku~
bagaimana dengan kalian? 
bb cream apa yang suka kalian gunakan?

terima kasih telah membaca blog aku~ 

sampai jumpa~~ 




2 comments on "[REVIEW] wardah BB cream (natural)"
  1. i would like to give it a try!
    would you like to follow each other on GFC & G+? If you follow me,
    I will follow you back after it.
    www.tomntins.com

    ReplyDelete

Auto Post Signature